Selasa, 14 Oktober 2014

Inovasi Pertanian Kearifan Lokal


Dari dunia pendindikan telah berinovasi dalam memancing ketertarikan para mahasiswa dalam bidang pertanian dan merekrut para mahasiswa berperan dalam berinovasi di bidang pertanian kearifan lokal melalui Pekan Inovasi Mahasiswa Pertanian Indonesia (PIMPI)  2014. Program ini mirip dengan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) yang terbagi dalam 5 bidang.Apa PIMPI itu ???

 

Deskripsi Kegiatan :


Program Kompeetisi Inovasi dn Kreativitas Teknologi Pertanian merupakan kompetisi kreativitas ilmiah mahasiswa pertanian dalam berbagai bidang pertanian Tingkat nasional yang di selengganggaran oleh UKM Keilmiahan IPB (Forces/Forum for Scientific Studies) dan menjadi bagian dari rangkaian acara PIMPI (Pekan Inovasi Mahasiswa Pertanian Indonesia) yang menjasdi agenda terbesar dan bersifat tahunan. Kompetisi ini mengangkat tema  “Gerakan Inovator Muda Inspirasi Pertanian Indonesia”. Kompetisi ini ini merupakan ajang bagi mahasiswa Indonesia untuk menyalurkan pemikirannya dalam bentuk proposal berbasiskan pertanian dan kearifan lokal. Proposal Preativitas Teknologi Pertanian yang dikompetisikan harus bisa diimplementasikan sebagai kontribusi nyata.

Tema Lomba :
  1. Inovasi Pangan Lokal Nusantara
  2. Sosial Ekonomi dan Strategi Kebijakan Pertanian Indonesia
  3. Teknologi dan Energi Terbarukan untuk Pertanian Indonesia

Ketentuan Peserta:

  1. Peserta ialah mahasiswa S1/Diploma PTN/PTS di Indonesia dan masih berstatus mahasiswa (dibuktikan dengan fotokopi KTM)     
  2. Peserta dapat perorangan/berkelompok maksimal 3 orang & dari perguruan tinggi yang sama.
  3. Anggota kelompok dapat berasal dari disiplin ilmu yang berbeda dalam satu universitas/institusi.
  4. Peserta harus mendapatkan rekomendasi dari pihak perguruan tinggi.


Bagi yang punya ide gila jangan takut untuk bermimpi dan meneliti sehingga kita dapat memaksimalkan waktu produktif kita sekaligus ikut serta dalam berinovasi dalam pertanian kearifan lokal...:)



6 komentar:

  1. assalamu'alaikum bay..
    blog kamu bagus,cuma dalam penulisannya masih harus dan lebih teliti lagi .
    masih ada kata-kata yang salah penulisannya.

    BalasHapus
  2. Hi devi..
    Informasi yang kamu berikan memotifasi agar mahasiswa dapat berfikir kreatif karna adanya kompetisi tersebut kita dapat mengetahui pemikiran mahasiswa untuk kemajuan pertanian Indonesia

    BalasHapus
  3. walaikumsalam noval, terima kasih untuk kritik dan sarannya sangat membangun...
    untuk windya benar sekali saya juga bertujuan untuk memotivasi diri saya para pengunjung blog saya...

    BalasHapus
  4. postingan tentang lombanya sudah lama, apakah ada info lomba yang lebih update lg?

    BalasHapus
  5. blog yang bagus dan creadible dan telah memberikan banyak informasi, namun perlu diteliti lagi dalam penulisan nya agar pembaca menjadi lebih mengerti tujuan diposting nya blog anda. Selamat mengembangkan kretifitas dan sukses selalu untuk mu

    BalasHapus
  6. Artikel tentang PIMPI ini bagus, bisa menambah wawasan kepada pembaca bahwa ada kegiatan yang mengadukan kreativitas mahasiswa dalam bidang pertanian. Tetapi harusnya disini menerangkan tentang PIMPI secara keseluruhan, tidak hanya menjelaskan PIMPI yang dilaksanakan pada waktu tertentu saja. Sebagai contohnya diatas disebutkan tentang tema, sementara tema dalam kegiatan tersebut kan pasti berbeda setiap tahun, jadi kalau bisa tidak membahas yang diadakan dalam satu waktu saja. Terimakasih.

    BalasHapus